Content-Length: 26207 About: Stasiun Bumiayu

Stasiun Bumiayu (BMA) merupakan stasiun kereta api kelas 2 yang terletak di dukuhturi, Bumiayu, Brebes. Stasiun yang berada pada ketinggian +236,45 m dpl ini terletak di Daerah Operasi V Purwokerto. Stasiun ini termasuk tipe sisi dan memiliki 3 jalur. Stasiun ini sering menjadi tempat persilangan rangkaian kereta api. Sekitar 1 km ke arah timur dari stasiun ini terdapat Jembatan Sakalimolas yang memiliki panjang 280 meter, jembatan ini merupakan jembatan terpanjang di Daop 5 Purwokerto.

PropertyValue
dbpedia-owl:abstract
  • Stasiun Bumiayu (BMA) merupakan stasiun kereta api kelas 2 yang terletak di dukuhturi, Bumiayu, Brebes. Stasiun yang berada pada ketinggian +236,45 m dpl ini terletak di Daerah Operasi V Purwokerto. Stasiun ini termasuk tipe sisi dan memiliki 3 jalur. Stasiun ini sering menjadi tempat persilangan rangkaian kereta api. Sekitar 1 km ke arah timur dari stasiun ini terdapat Jembatan Sakalimolas yang memiliki panjang 280 meter, jembatan ini merupakan jembatan terpanjang di Daop 5 Purwokerto.
dbpedia-owl:thumbnail
dbpedia-owl:wikiPageID
  • 435936 (xsd:integer)
dbpedia-owl:wikiPageRevisionID
  • 6750630 (xsd:integer)
dbpedia-owl:wikiPageWikiLink
dcterms:subject
georss:point
  • -7.2374355 109.0098131
rdf:type
rdfs:comment
  • Stasiun Bumiayu (BMA) merupakan stasiun kereta api kelas 2 yang terletak di dukuhturi, Bumiayu, Brebes. Stasiun yang berada pada ketinggian +236,45 m dpl ini terletak di Daerah Operasi V Purwokerto. Stasiun ini termasuk tipe sisi dan memiliki 3 jalur. Stasiun ini sering menjadi tempat persilangan rangkaian kereta api. Sekitar 1 km ke arah timur dari stasiun ini terdapat Jembatan Sakalimolas yang memiliki panjang 280 meter, jembatan ini merupakan jembatan terpanjang di Daop 5 Purwokerto.
rdfs:label
  • Stasiun Bumiayu
geo:lat
  • -7.237435 (xsd:float)
geo:long
  • 109.009811 (xsd:float)
http://www.w3.org/ns/prov#wasDerivedFrom
foaf:depiction
foaf:isPrimaryTopicOf
is dbpedia-owl:wikiPageWikiLink of
is foaf:primaryTopic of