Rumah di Seribu Ombak adalah film drama Indonesia yang akan dirilis pada 30 Agustus 2012. Film ini disutradarai oleh Erwin Arnada. Film ini dibintangi oleh Risjad Aden dan Riman Jayadi. Film ini diangkat dari novel berjudul Rumah di Seribu Ombak yang ditulis oleh Erwin Arnada.