Driving Miss Daisy adalah sebuah film tahun 1989 yang menceritakan tentang hubungan antara seorang wanita yahudi tua dengan sopirnya yang merupakan seorang Afrika-Amerika, selama beberapa dekade. Film ini disutradarai oleh Bruce Beresford dan memenagkan empat Academy Award termasuk Film Terbaik.