Ciriaco Sforza (lahir 2 Maret 1970) adalah mantan pemain sepak bola profesional Swiss dan mantan pelatih Grasshopper-Club Zurich. Ia terkenal saat bermain untuk Kaiserslautern dan Bayern Munich di Jerman. Sforza mewakili Swiss 79 kali, dan mewakili negaranya di Piala Dunia 1994 dan Euro 1996.