Bilbao adalah sebuah kota terbesar di Pais Vasco, utara Spanyol dan ibu kota dari provinsi Vizcaya . Kota ini memiliki penduduk lebih dari 350.000 jiwa (2004) dan merupakan bagian Gran Bilbao yang paling industrialisasi dan berekonomi maju, di mana lebih dari setengah populasi Pais Vasco tinggal.