Bandara Aalborg adalah bandara berungsi ganda (Sipil/Militer) yang berada di Nørresundby, Denmark, yang berjarak 3,5 mil timur laut dari Aalborg. Bandara Aalborg adalah bandara terbesar ketiga di Denmark dengan lebih dari satu juta penumpang setiap tahun.