2046 adalah sebuah film Hong Kong yang ditulis dan disutradarai Wong Kar-wai, dan dirilis pada tahun 2004. 2046 adalah sekuel kepada Days of Being Wild dan In the Mood for Love. Film ini berkisah tentang kisah cinta Chow Mo-wan di Hong Kong tahun 1960-an namun juga memasukkan beberapa unsur fiksi ilmiah.